Jumat, 08 Juni 2012

KATA ( cupliKAn ceriTA )

Kenapa harus sahabat aku yang dapet nilai kecil??
Ini adalah salah satu kejadian yang paling aku ga suka, kenapa? Di saat aku bahagia karena mendapatkan sesuatu yang aku harapkan (mendapat hasil UN yang memuaskan), sahabatku harus bersedih karena dia tidak mendapat apa yang dia harapkan dan dia harus melihat sahabatnya bahagia.

Rasanya, jadi ga enak hati buat memperlihatkan kebahagiaanku di depan dia. Apalagi harus bertanya kepada dia "Kenapa kamu nangis?" padahal dengan jelas aku sudah mengetahui apa penyebab dari jatuhnya air mata dia.
Sulit rasanya klo ngalamin kejadian seperti itu. Sebenernya aku tau klo dia ada rasa cemburu akan hasil UN ku,        itu juga yang bikin aku ga berani ngungkit2 masalah nilai UN ke dia.

Klo aku berada diposisi dia, aku juga bakal ngerasain yang sama. Rasanya pasti JLEBBB bangeeeettt!!! Apalagi waktu temen2 nanya "Berapa nilaimu?" WAW! nyelekiiittt banget. Nah, beda lagi klo sampe denger orang yang biasanya kepintarannya di bawah aku(misalkan aku jadi dia) ternyata nilainya jauh lebih besar dari aku, rasanya pengen banting semua yang ada di depan aku :O (Sakiiitttt banget TAU!!!)

Yaahhh sekarang aku cuma bisa berharap klo aku ga pernah mendapatkan pengalaman seperti yang di alami sahabatku itu. 
Sabar ya sobat, aku akan selalu mendukungmu:)
Dimanapun kamu dapet sekolah, ga usah membesarkan gengsi. Yang harus kamu lakukan adalah belajar agar kejadian pahit yang pernah kamu alami ga akan terulang kembali di hari nanti.

Nah, buat kalian juga teman, belajar yang rajin (bagi pelajar) supaya pengalaman sahabatku di atas ga akan terjadi pada kalian nantinya ;)

Special For My Best Friend ( Yolanda Nofitri Setiawan )

Minggu, 03 Juni 2012

Colbie Caillat - I Do



It's always been about me myself and I
If all relationships were nothing but a waste of time
I never wanted to be anybody's other half
I was happy to say that our love wouldn't last
That was the only way I knew till I met you

You make we wanna say
I do, I do, I do, do do do do do do doo
Yeah, I do, I do, I do, do do do do do do doo
Cause every time before we spend like
Maybe yes and maybe no
I can live without it, I can let it go
Ooh, I did, I get myself into
You make we wanna say I do, I do, I do, I do, I do, I do,

Tell me is it only me
Do you feel the same?
You know me well enough to know that I'm not playing games
I promise I won't turn around and I won't let you down
You can trust and never feel it now
Baby there's nothing, there's nothing we can't get through

So can we say
I do, I do, I do, do do do do do do doo
Oh baby, I do, I do, I do, do do do do do do doo
Cause every time before we spend like
Maybe yes and maybe no
I won't live without it, I won't let it go
Wooh Can I get myself into
You make we wanna say

Me a family, a house a family
Ooh, can we be a family?
And when I'm old and sit next to you.

And when we remember when we said
I do, I do, I do, do do do do do do doo
Oh baby, I do, I do, I do, do do do do do do doo
Cause every time before we spend like
Maybe yes and maybe no
I won't live without it, I won't let it go
Just look at what we got ourselves into
You make we wanna say I do, I do, I do, I do, I do, I do,
Love you

Sabtu, 10 Maret 2012

Search Engine




Search Engine adalah istilah atau penyebutan bagi website yang berfungsi sebagai mesin pencari. Cara kerja Search Engine adalah mencari suatu alamat web yang diinginkan user (pengguna) dengan kata kunci yang berhubungan dengan web tersebut. Mesin pencari mempunyai tempat penampungan data yang memuat item-item data dan halaman web yang menyimpan informasi yang berkaitan dengan item data tersebut dengan jumlah yang disebut database.

Manfaat dari Search Engine adalah mempercepat dan mempermudah kita untuk menemukan website yang memuat konten yang kita cari, bahkan kita juga bisa menemukan banyak hal melalui Search Engine, seperti info alamat web, info pendidikan, info-info penemuan, dll.

Biasanya Search Engine melengkapi fasilitasnya dengan berbagai fitur pencarian diantaranya, ssearch web, search image, search video, search audio, search dokumen, dan banyak fitur lainnya.

Search Engine (Wisenut)




Searchenginesshowdown.com pada awal Maret 2002 menyatakan bahwa banyaknya informasi atau situs yang ditampung oleh database Wisenut.com adalah sekitar 579 juta buah. Sedangkan Wisenut.com mengklaim sekitar 1,5 miliar buah yang telah masuk dalam databasenya. Wisenut.com, sebagaimana layaknya sebuah search engine generasi terbaru, bebas dari banner iklan dan aneka image yang memberatkan. Tampilannya yang sederhana mempercepat mengaksesan halaman depan dan proses penampilan hasil yang dicari. Wisenut.com mampu mencari informasi ke konten dengan 25 bahasa dunia yang berbeda, tetapi tidak ada bahasa Indonesia.

Encoding languange Wisenut.com juga mampu beralih ke 21 kode bahasa. Wisenut.com dilengkapi pula dengan fasilitas WiseWatch, yang fungsinya untuk melakukan pemfilteran konten-konten pornografi (/www.wisenut.com/preferences). Search engine yang secara resmi diluncurkan pada September 2001 ini menyediakan pula form isian bagi orang yang ingin mencantumkan situsnya ke dalam database (www.wisenut.com/submitsite.html).
Wisenut dapat diakses melalui alamat URL : http://en.wisenut.com/

Kelebihan dan Kekurangan ;
     KELEBIHAN (+)
1. Situs yang ditampung oleh database ini sekitar 579 juta buah.
2. Terdapat 25 bahasa dunia yang berbeda, tetapi bahasa Indonesia belum ada.
3. Dilengkapi fasilitas WiseWatch yang berfungsi untuk melakukan pemfilteran konten konten pornografi.
4. Menyediakan form isian untuk mencari database yang diinginkan.
5. bebas dari banner iklan atau image yang memberatkan.
     KEKURANGAN (-)
1. Situs ini telah ditutup.

Search Engine (Look Smart)





Look Smart bukanlah search engine, tapi mempunyai pengaruh besar juga terhadap pencarian data di Internet. Directori ini berbagi database yang sudah dibuatkan kategorinya berupa link dengan MSN, Home.net, CNN, dan Time Warner. Situs ini yang termasuk berbayar, untuk itu jika anda mempunyai uang, daftarkan juga kesini.
Lookmart dapat diakses melalui alamat URL : http://www.looksmart.com/

Kelebihan dan kekurangan :
     KELEBIHAN (+)
1. Menyediakan produk iklan pencarian dan layanan kepada pengiklan teks.
     KEKURANGAN (-)
1. Situs ini yang termasuk berbayar.

Search Engine (Live Search)



Pengembangan yang terus dilakukan oleh Microsoft menghasilkan keputusan untuk memisahkan mesin pencari dengan Windows Live. Pada akhirnya Microsoft mengubah nama Windows Live menjadi Live Search, yang kemudian dikonsolidasikan dengan Microsoft adCenter. Reorganisasi yang dilakukan ini, menimbulkan banyak perubahan dalam kebijakan, misalnya menghentikan beberapa produk seperti Windows Live Expo, Live Search Macros, dan sebagainya.
Live Search dapat diakses dengan alamat URL : http://www.livesearch.com.
Kelebihan dan Kekurangan :
     KELEBIHAN (+)
1. Mampu mencari informasi yang lebih spesifik baik berupa website, berita, gambar, maupun musik, serta lainnya.
     KEKURANGAN (-)
1. Search Engine ini tidak begitu populer.

Search Engine (Webcrawler)





Webcrawler adalah suatu program atau script otomatis yang relatif simple, yang menggunakan metode tertentu untuk melakukan scan atau "crawl" ke semua halaman - halaman Internet untuk membuat index dari data yang dicarinya. Web crawl digunakan untuk berbagai macam tujuan. Tujuan utamanya adalah mengumpulkan data sehingga ketika pengguna Internet mengetikan kata pencarian pada komputernya, search engine dapat dengan segera menampilkan website yang sesuai dengan yang dicari.
Webcrawler dapat diakses melalui alamat URL : http://www.webcrawler.com

Kelebihan dan Kekurangan :
      KELEBIHAN (+)
1. Suatu program atau script yang relatif simple.
2. Dapat digunakan untuk berbagai macam tujuan.
      KEKURANGAN (-)
1. Beroperasi hanya sekali, misalnya untuk suatu projek yang hanya sekali jalan.